Ini Reaksi Dosen Universitas Widyatama Terkait Ucapan Arteria Dahlan

Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Widyatama Pipin Sukandi mengomentari terkait pernyataan Arteria Dahlan.

Ini Reaksi Dosen Universitas Widyatama Terkait  Ucapan Arteria Dahlan
Politisi PDIP Arteria Dahlan. (Net)

Apalagi, kata dia, saat ini sering terdengar istilah bahasa gaul yaitu “cuan” dalam arti sesungguhnya yaitu keuntungan yang diambil dari bahasa Hokkian, China bagian selatan yang sudah populer dikalangan anak muda Indonesia.

Baca Juga: Terkait Ucapan Arteria Dahlan, Meski Satu Partai TB Hasanuddin Dukung Tuntutan Masyarakat Pasundan

Jika diambil dari segi positifnya maka warga Indonesia mengikuti arus terkini dalam pemahaman bahasa. Bukannya kita harus bangga warga sendiri tidak ketinggalan zaman.

"Agar tidak terjadi kisruh yang lebih luas, maka sebaiknya Arteria Dahlan berbesar hatilah untuk meminta maaf kepada masyarakat Jawa Barat terutama warga suku Sunda. Terlebih saat ini menjelang pesta demokrasi, jangan sampai dikaitkan dan menjadi melebar," pungkas Pipin Sukandi. (Okky Adiana)

Halaman :


Editor : inilahkoran