Dunia

Islamofobia Meningkat di Jerman, Polisi Ringkus Pria Berupaya Bakar Masjid Fatih

Sebuah masjid di Jerman. Seorang pria melakukan upaya pembakaran masjid di Jerman, membuktikan meningkatnya islamofobia di negara tersebut.

Menurut data terbaru, polisi mencatat paling sedikit  610 kasus kebencian Islamofobia sepanjang tahun lalu di seluruh negeri.

Sekitar 62 mesjid diserang antara Januari hingga Desember tahun lalu, dan sedikitnya 39 orang terluka karena kekerasan anti-Muslim.

Angka tersebut termasuk puluhan kasus kebencian terhadap Muslim, kasus intimidasi, vandalisme, dan perusakan properti.

Berpenduduk lebih dari 84 juta orang, Jerman memiliki penduduk Muslim terbesar kedua di Eropa Barat setelah Prancis. Jerman menjadi tanah air untuk  hampir lima juta Muslim.***

Halaman :

Editor : Zulfirman