LKPD Tahun 2022 Mulai Diperiksa BPK, Hengki Kurniawan Harapkan Hal Ini

Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI) Perwakilan Jawa Barat mulai melakukan pemeriksaan secara rinci Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun anggaran 2022.

LKPD Tahun 2022 Mulai Diperiksa BPK, Hengki Kurniawan Harapkan Hal Ini
Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI) Perwakilan Jawa Barat mulai melakukan pemeriksaan secara rinci Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun anggaran 2022./Agus Satia Negara


"Karena tentu itu berdampak langsung terhadap reputasi serta kepercayaan para pemangku kepentingan," ujarnya.


"Selain itu, dibutuhkan komitmen bersama untuk menghadapi tantangan pengelolaan keuangan daerah agar kami dapat kembali meraih opini WTP dari BPK RI atas LKPD TA 2022," tandasnya.*** (agus satia negara)

Baca Juga : Pegiat Sejarah dan Komunitas Automotif Prihatin dengan Kerusakan di TWA Rancaupas