Musim Lulusan SMA/SMK/MA, Sekitar 400-500 Pencari Kerja Serbu Kantor Disnakertrans Garut Setiap Hari

Seiring banyaknya lulusan baru lembaga pendidikan terutama setingkat SMA/SMK/MA TA 2022-2023, para pencari kerja yang mengajukan mendapatkan kartu angkatan kerja (AK.I) ke kantor Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Kabupaten Garut mengalami lonjakan sangat signifikan.

Musim Lulusan SMA/SMK/MA, Sekitar 400-500 Pencari Kerja Serbu Kantor Disnakertrans Garut Setiap Hari
Tak kurang dari 400-500 lebih pencari kerja pemohon kartu AK.I alias kartu kuning di Garut mengantre di kantor tersebut setiap harinya. Mereka membutuhkan kartu AK.I sebagai persyaratan mencari peluang kerja. Baik di dalam negeri maupun luar negeri. (zinulmukhtar)

Halaman :


Editor : Doni Ramdhani