Bogor

Pemkot Bogor Minta Persetujuan DPRD untuk Jatah Hibah Rp52 Miliar

Foto: Rizki Mauludi

DPRD hingga kini masih menunggu laporan pertanggungjawaban keuangan penyertaan modal pemerintah (PMP) sebesar Rp35 miliar yang sebelumnya sudah diberikan. Sebab, menurutnya Pemkot Bogor harus menutup buku dulu secara bersih sebelum memulai lembaran baru. 

"Kami sudah sepakat tidak akan memulai pembahasan Raperda sebelum adanya audit. Saat ini aset PDJT nilainya Rp3,6 miliar. Sementara utangnya mencapai Rp4 miliar. Sehingga, Pemkot Bogor tak boleh terlalu menggebu-gebu untuk mendapatkan bantuan BTS senilai Rp81 miliar dari Kemenhub. Sebab, berdasarkan dari Pemenhub Nomor 9/2020 tentang subsidi angkutan umum, BTS dapat diberikan asal perusahaannya sehat," pungkasnya. (Rizki Mauludi)

Halaman :

Editor : Doni Ramdhani