Bandung Raya

Tumpukan Sampah di Jalan Raya Laswi Ciparay dan di Baleendah Bikin Miris Pengguna Jalan

Berdasarkan pantauan lapangan, tumpukan sampah terlihat di beberapa titik sepanjang Jalan Raya Laswi Ciparay. Salah satunya terlihat di tepi Jalan Laswi di daerah Desa Sarimahi. Di tempat ini, sejak lama dijadikan tempat pembuangan sampah (TPS) liar. Biasanya, tumpukan sampah rumah tangga itu, dibuang oleh pengguna jalan yang melintas di jalan tersebut. (rd dani r nugraha)

Halaman :

Editor : Doni Ramdhani