Romantis, Said bin Musayyab Menikahkan Putrinya

PERNIKAHANNYA menjadi suatu kisah yang sangat romantis seperti yang diceritakan Abu Wadaah sendiri kepada saya.

Romantis, Said bin Musayyab Menikahkan Putrinya

PERNIKAHANNYA menjadi suatu kisah yang sangat romantis seperti yang diceritakan Abu Wadaah sendiri kepada saya.

" Orang-orang berkata, "Ceritakanlah kepada kami."

Diapun berkata, "Abu Wadaah bercerita kepada saya, Sebagaimana Anda ketahui, aku adalah seorang yang tekun hadir di Masjid Nawabi untuk menuntut ilmu. Aku paling sering menghadiri halaqah Said bin Musayyab dan suka mendesak orang-orang dengan siku bila mereka saling berdesakan dalam majelis itu. Namun pernah berhari-hari saya tidak menghadiri majelis tersebut. Beliau menduga saya sedang sakit atau ada yang menghalangiku untuk hadir. Beliau bertanya kepada beberapa orang di sekitarnya namun tidak pula mendapat berita tentang diriku.

Baca Juga : Menikah via Daring di Masa Pandemi, Hukumnya dalam Islam?

Beberapa hari kemudian aku menghadiri majelis beliau kembali. Beliau segera memberi salam lalu bertanya,

Said: "Kemana saja engkau, wahai Abu Wadaah?"

Aku: "Istriku meninggal sehingga aku sibuk mengurusnya."

Baca Juga : Aduh, Tiba-tiba Ponsel Berbunyi Ketika Sholat, Harus Bagaimana?

Said: "Kalau saja engkau memberi tahu aku wahai Abu Wadaah, tentulah aku akan takziyah, menghadiri jenazahnya dan membantu segala kesulitanmu."

Halaman :


Editor : Bsafaat