Malam Pergantian Tahun Baru, Jumlah Tonase Sampah di Kabupaten Bogor Meningkat hingga 50 Persen

Di perayaan malam pergantian tahun baru 2024 kemarin, jumlah sampah di Kabupaten Bogor meningkat hingga 50 persen dari hari-hari biasanya.

Malam Pergantian Tahun Baru, Jumlah Tonase Sampah di Kabupaten Bogor Meningkat hingga 50 Persen
Di perayaan malam pergantian tahun baru 2024 kemarin, jumlah sampah di Kabupaten Bogor meningkat hingga 50 persen dari hari-hari biasanya.

"Tak hanya unit truk sampahnya yang kami kerahkan, personil armada truk s mpahnya juga kami tugaskan di titik-titik keramaian atau objek-objek wisata," tutur Raden Siebiantoro.

Mantan Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (Dpupr) ini melanjutkan bahwa sampah yang diangkut pada malam pergantian tahun baru, didominasi sampah yang ada di jalanan atau DLH tidak mendapatkan retribusi pungut sampah.

"Kalau di malam pergantian Tahun Baru 2024 atau di musim liburan lainnya, kami tidak mengandalkan retribusi pungut sampah dari masyarakat, karena banyak sampah yang dibuang sembarangan di pinggir jalan," lanjutnya 

Baca Juga : Asmawa Tosepu Tinjau Lokasi Laka Lantas yang Tewaskan 2 Orang Ditabrak Truk Tambang di Leuwisadeng


Editor : JakaPermana