Selama 4 Tahun, Sudah 100 Buah Jembatan Rawayan Terbangun di Kabupaten Bogor

Pembangunan 100 jembatan rawayan itu diklaim sesuai target Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Pemkab Bogor, yang dikerjakan selama 4 tahun, sejak Tahun Anggaran 2019-2023.

Selama 4 Tahun, Sudah 100 Buah Jembatan Rawayan Terbangun di Kabupaten Bogor
Total sudah 100 jenbatan rawayan dibangun oleh Dinas Perumahan Kawasan Pemukiman dan Pertanahan (DPKPP) dan Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (DPUPR) Kabupaten Bogor. Reza Zurifwan

Nunung melanjutkan di tahun anggaran 2024, Pemkab Bogor mendapatkan usulan 34 buah pembangunan jembatan rawayan, kini sedang dalam tahap penyelarasan oleh badan anggaran (Banggar) DPRD Kabupaten Bogor maupun Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD).

"Dari usulan 34 jembatan rawayan itu ada yang diusulkan dibangun dengan menggunakan bantuan keuangan Pemprov Jawa Barat karena menghubungkan warga Desa Cikeas, Gunung Putri dengan warga Kota Bekasi, kini dari total kebutuhan Rp 28 miliar, anggaran yang baru tersedia Rp 6 miliar hingga Banggar dan TAPD sedang melakukan penyelerasan pada RAPBD Tahun 2024," lanjutnya. (Reza Zurifwan)

Halaman :


Editor : Ahmad Sayuti