Terminal Leuwipanjang Akan Terapkan Layanan Tiket Berbasis Online

Terminal Leuwipanjang berencana akan menerapkan sistem tiket berbasis online bernama Smart To Terminal guna mempermudah masyarakat untuk mendapatkan tiket secara digital dengan target dimulai sebelum arus mudik atau arus balik Lebaran 2023 mendatang.

Terminal Leuwipanjang Akan Terapkan Layanan Tiket Berbasis Online
Karyawan PT. Networks Indonesia Aku memperlihatkan aplikasi reservasi bus di sela-sela Pelatihan Sistem Terminal Leuwipanjang di Terminal Leuwipanjang, Kota Bandung, Kamis 23 Februari 2023. (Syamsuddin Nasoetion)

INILAHKORAN, Bandung- Terminal Leuwipanjang berencana akan menerapkan sistem tiket berbasis online bernama Smart To Terminal guna mempermudah masyarakat untuk mendapatkan tiket secara digital dengan target dimulai sebelum arus mudik atau arus balik Lebaran 2023 mendatang. 

Hal itu ditandai dengan Pelatihan Sistem Terminal Leuwipanjang di Terminal Leuwipanjang, Kota Bandung, Kamis 23 Februari 2023. 


Editor : Ghiok Riswoto