Angkat Suara Soal Rusaknya KBU Jadi Penyebab Banjir, DLH KBB Ungkap Faktornya 

Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Bandung Barat (KBB) angkat suara terkait kondisi Kawasan Bandung Utara (KBU) yang mengalami kerusakan sehingga berkontribusi memicu terjadinya sejumlah bencana, seperti banjir dan tanah longsor di Bandung Raya.

Angkat Suara Soal Rusaknya KBU Jadi Penyebab Banjir, DLH KBB Ungkap Faktornya 

Bahkan, tidak menutup kemungkinan pembetonan juga dilakukan di sebagian besar wilayah KBU yang notabene berada di wilayah KBB.

"Intervensi pembangunan apapun yang dilakukan di kawasan tersebut tentunya bakal berdampak besar terhadap daerah tangkapan air," sebutnya.

Oleh karena itu, pemda harus mempertimbangkan kembali pelaku usaha yang bergerak di bidang wisata. Terutama, memastikan dokumen perizinannya.

Baca Juga : Disparbud KBB Klaim 3,8 Juta Orang Kunjungi Objek Wisata di Lembang Sepanjang 2023

"Termasuk memastikan bagaimana manajemen dan pengelolaan wisatanya. Mulai dari manajemen sampah maupun mitigasi, seperti kontribusi dampak yang ditimbulkan kegiatan wisata tersebut," ucapnya.*** (agus satia negara)***

Halaman :


Editor : JakaPermana