Raisa Trending Twitter Usai Jadi Model Iklan AMDK

Penyanyi Raisa belakangan menjadi sorotan publik di media sosial usai menjadi model iklan sebuah merek air minum dalam kemasan (AMDK). Gara-gara itu, Raisa bahkan sampai trending di Twitter, lho kok bisa?

Raisa Trending Twitter Usai Jadi Model Iklan AMDK
istimewa

Dari bahan terbuat apa dan bisa didaur ulang berapa kali. Nah untuk galon yang tidak aman apabila memiliki nomer kode daur ulang 7. Karena artinya masih mengandung unsur BPA. Kemasan bisphenol A yang dipakai berulang.

Untuk bungkus makanan dan minuman, setelah mengantongi ijin dari BPOM, Kemenkes dan sertifikasi lainnya, halal, yang harus diperhatikan bagaimana treatment setelah di lapangan. Bagaimana perjalanan setelah keluar pabrik? Saat dalam pengangkutan terpapar matahari dan lain sebagainya.

Sementara, pada AMDK di mana Raisa menjadi bintang iklannya adalah memiliki kode daur ulang 7, di mana YLKI tidak menyarankan untuk memilih produk tersebut.

Baca Juga : Dorong Kemandirian Ekonomi Kezia Skin Care Kembali Gelar Road Show 2021

Untuk masalah endorse atau promosi yang menggunakan publik figur, sesungguhnya sah sah saja. Itu sudah ada aturannya yang menyatakan endorsment itu masih diperbolehkan. Yang penting sudah mengikuti kaidah-kaidah di etika pariwara. Secara proporsional harus sesuai, apa yang disampaikan dengan apa yang sudah dijalani produk itu. Jadi bukan produk ilegal atau tidak sesuai dengan klaimnya," ungkapnya.

Untuk diketahui, saat ini ada isu mengenai usulan pencantuman label peringatan konsumen di kemasan plastik, yang salah satu nya adalah produk kemasan galon guna isi ulang air mineral. Peringatan konsumen ini menyampaikan informasi bahwa kemasan plastik BPA berbahaya bagi bayi, balita dan janin pada ibu hamil, karena dapat mengakibatkan gangguan kesehatan di kemudian hari. Karenanya, sebaiknya dari brand tersebut harus menggunakan label pada kemasanya, dan Badan POM sendiri ada aturan bagaimana mencantumkam Informasi pada label kemasan. (inilah.com)

Halaman :


Editor : JakaPermana