realme Gempur Indonesia dengan 6 AIoT Terbaru

Merk ponsel asal China realme meluncurkan sederetan produk Internet of Things bersamaan dengan ponsel 5G, mulai dari jam tangan pintar seri Watch 2 sampai earphone Buds Q2.

realme Gempur Indonesia dengan 6 AIoT Terbaru
istimewa

INILAH, Jakarta - Merk ponsel asal China realme meluncurkan sederetan produk Internet of Things bersamaan dengan ponsel 5G, mulai dari jam tangan pintar seri Watch 2 sampai earphone Buds Q2.

realme menghadirkan perangkat penunjang gaya hidup dan bermain game yang bisa dikoneksikan dengan ponsel.

1. realme Watch 2

Baca Juga : Sekuel Game Mario + Rabbids Meluncur pada 2022


<a href='https://www.inilahkoran.id/tag/realme'>realme</a>-Watch-2-Lifestyle-3


Jam tangan pintar ini memiliki layar sentuh seluas 1,4 inci, atau 3,5 centimeter resolusi 320x320 piksel dan berbobot 38 gram.

Dengan baterai 315mAh, realme mengklaim Watch 2 tahan selama 12 hari. Perangkat ini mendukung 90 mode olahraga dan memiliki fitur untuk mengukur kadar oksigen dalam darah.

Baca Juga : Huawei AppsUP 2021, Kompetisi Inovasi Aplikasi Tahunan Berskala Global

Gawai ini dipasarkan seharga Rp799.000.

Halaman :


Editor : JakaPermana