Tahun 2023 Ini, Disdik KBB Bakal Dirikan Tiga TK Berstatus Negeri Pertama di Bandung Barat 

Disdik KBB berencana mendirikan Taman Kanak-kanak (TK) berstatus negeri di Kabupaten Bandung Barat (KBB) pada 2023 ini.

Tahun 2023 Ini, Disdik KBB Bakal Dirikan Tiga TK Berstatus Negeri Pertama di Bandung Barat 
Kepala Disdik KBB Asep Dendih mengatakan, di KBB itu ada sekitar 900 sekolah Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) yang berada di bawah naungan Disdik. Kendati demikian, tak ada satu pun yang berstatus negeri. (agus satia negara)

Sementara itu, lanjut dia, untuk tempat kegiatan belajar TK Negeri Pembina bisa menggunakan bangunan bekas kantor Unit Pelaksana Teknis (UPT) Disdik maupun bangunan Sekolah Dasar Negeri (SDN) yang kosong setelah di merger.

"Bangunan bekas kantor UPT Disdik KBB dan bangunan SDN yang kosong setelah merger dengan sekolah lain, akan kita manfaatkan untuk TK Negeri Pembina," pungkasnya.*** (agus satia negara)

Baca Juga : FOTO: Kunjungan Lapangan Siswa DHIS Primary Ke Sekolah Kang Pisman

Halaman :


Editor : Doni Ramdhani