Air Mani Perempuan, Bagaimana Ciri-cirinya dalam Islam?

ADA beberapa cairan yang keluar dari wanita, selain darah, diantaranya: mani, madzi, dan keputihan. Berikut ciri khas masing-masing dan perbedaannya,

Air Mani Perempuan, Bagaimana Ciri-cirinya dalam Islam?
Ilustrasi/Net

ADA beberapa cairan yang keluar dari wanita, selain darah, diantaranya: mani, madzi, dan keputihan. Berikut ciri khas masing-masing dan perbedaannya,

Pertama, mani. Di antara ciri mani wanita:

1. Encer kekuningan

Baca Juga : Ilmu yang Membawa Bencana

Sebagaimana yang disebutkan dalam hadis, bahwa Nabi shallallahu alaihi wa sallam bersabda, "Mani laki-laki itu kental putih, sedangkan mani wanita agak encer berwarna kuning." (HR. Muslim, no.311)

Meskipun terkadang ada wanita yang air maninya berwarna putih.

2. Memiliki bau khas seperti bau mayangnya kurma, yang jika kena air seperti bau putih telur.

Baca Juga : Hati-hati, Ucapan Bisa Pengaruhi Datangnya Bencana

3. Disertai orgasme dan terkadang rasa lemas setelah mani keluar.

Halaman :


Editor : Bsafaat