Berdakwahlah dengan Ilmu agar Datangkan Kebaikan

"Siapakah yang lebih baik perkataannya daripada orang yang menyeru kepada Allah, mengerjakan amal yang saleh, dan berkata: "Sesungguhnya aku termasuk orang-orang yang menyerah diri?" (QS. Fushshilat: 33)

Berdakwahlah dengan Ilmu agar Datangkan Kebaikan
Ilustrasi/Net

ALLAH Taala berfirman,

"Siapakah yang lebih baik perkataannya daripada orang yang menyeru kepada Allah, mengerjakan amal yang saleh, dan berkata: "Sesungguhnya aku termasuk orang-orang yang menyerah diri?" (QS. Fushshilat: 33)

Dakwah dengan Ilmu

Baca Juga : Kebaikan Allah Saja Ia Ingkari Apalagi Kebaikanku

Umar bin Abdul Aziz rahimahullah mengatakan,

"Barangsiapa yang beribadah pada Allah tanpa ilmu, maka ia akan membuat banyak kerusakan dibanding mendatangkan banyak kebaikan." (Majmuah Al-Fatawa, 28: 136)

Begitu pula Muadz bin Jabal radhiyallahu anhu pernah mengatakan,

Baca Juga : Ancaman Allah untuk Mereka yang Gemar Memberi tapi Ngarep Balasan Lebih

"Ilmu adalah pemimpin amalan. Sedangkan amalan itu berada di belakang ilmu." (Majmuah Al-Fatawa, 28: 137)

Halaman :


Editor : Bsafaat