BPBD Kabupaten Bandung Tetapkan Status Tanggap Darurat Kekeringan

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bandung Jawa Barat, meningkatkan status darurat kekeringan dari siaga menjadi tanggap darurat di daerah tersebut, mulai 25 September 2023 hingga 14 hari ke depan.

BPBD Kabupaten Bandung Tetapkan Status Tanggap Darurat Kekeringan
Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Bandung Jawa Barat, meningkatkan status darurat kekeringan dari siaga menjadi tanggap darurat di daerah tersebut, mulai 25 September 2023 hingga 14 hari ke depan./antarafoto

Oleh karena itu, Pemerintah Kabupaten Bandung telah mengeluarkan instruksi kepada masyarakat untuk menghemat penggunaan air dan mencegah pembakaran sampah di lahan terbuka.

“Pak Bupati sudah membuat surat imbauan ke wilayah supaya warga masyarakat itu pertama hemat air, kedua tidak membakar sampah karena kebanyakan di kebakaran lahan itu akibat daripada awalnya membakar sampah,” kata Beny.

Baca Juga : Alumni ITB sampaikan gagasan perubahan kepada Anies Baswedan

Halaman :


Editor : JakaPermana