Foto: Launching QRIS BJB Digicash Cibadak Culinary Festival dan UMKM Kuliner Kota Bandung

(Kiri-kanan) Kepala Tim Implementasi Kebijakan SP dan Pengawasan PUR KPWBI Jabar Tia Setia Permana, Wakil Wali Kota Bandung Yana Mulyana, dan Direktur IT, Treasury dan International Banking bank bjb Rio Lanasier hadir dalam acara Launching QRIS BJB Digicash Cibadak Culinary Festival dan UMKM Kuliner Kota Bandung di Kantor Pusat Bank Bjb, Jalan Naripan, Kota Bandung, Senin (22/2/2021). 

Foto: Launching QRIS BJB Digicash Cibadak Culinary Festival dan UMKM Kuliner Kota Bandung
Foto-foto: Syamsuddin Nasoetion

INILAH, Bandung - (Kiri-kanan) Kepala Tim Implementasi Kebijakan SP dan Pengawasan PUR KPWBI Jabar Tia Setia Permana, Wakil Wali Kota Bandung Yana Mulyana, dan Direktur IT, Treasury dan International Banking bank bjb Rio Lanasier hadir dalam acara Launching QRIS BJB Digicash Cibadak Culinary Festival dan UMKM Kuliner Kota Bandung di Kantor Pusat Bank Bjb, Jalan Naripan, Kota Bandung, Senin (22/2/2021). 

Bank Bjb mendukung perhelatan salah satu ikon kuliner paling popular dan legendaris di Bandung, Cibadak Culinary Night Festival, dengan menerapkan teknologi pembayaran Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) melalui aplikasi uang elektronik BJB DigiCash, untuk mendukung model transaksi nontunai di merchant-merchant kuliner Cibadak. Melalui adaptasi teknologi pembayaran tersebut diharapkan akan memacu transaksi pembayaran cashless menggunakan uang elektronik sebagai alat bayar masa depan. (Syamsuddin Nasoetion)


Editor : Doni Ramdhani