Redmi 9T Hadir Sebagai “Jawaranya Batre Gede” Untuk Semua Pengguna

Xiaomi, mengumumkan kehadiran keluarga baru dari seri Redmi yakni Redmi 9T yang menyempurnakan portofolio produk di kelas entry-level. Dengan julukan “Jawaranya Batre Gede”, Redmi 9T menyodorkan produk yang menjawab kebutuhan pengguna akan smartphone dengan masa pakai seharian, performa andal, layar yang memanjakan mata, dan kamera untuk merekam segala momen.

Redmi 9T Hadir Sebagai “Jawaranya Batre Gede” Untuk Semua Pengguna
istimewa

Xiaomi, mengumumkan kehadiran keluarga baru dari seri Redmi yakni Redmi 9T yang menyempurnakan portofolio produk di kelas entry-level. Dengan julukan “Jawaranya Batre Gede”, Redmi 9T menyodorkan produk yang menjawab kebutuhan pengguna akan smartphone dengan masa pakai seharian, performa andal, layar yang memanjakan mata, dan kamera untuk merekam segala momen.

 

Redmi 9T menawarkan pembaharuan yang dinantikan untuk smartphone kelas entry-level melalui chipset Qualcomm ® Snapdragon™ 662, layar 6,53” dengan resolusi FHD+ Dot Drop Display, kamera 48MP yang ditenagai AI dalam konfigurasi empat kamera di belakang, dan baterai 6.000 mAh yang mendukung pengisian cepat 18W ditambah charger 22,5W yang disediakan di dalam kemasan.

Baca Juga : Huawei Paparkan Manfaat 5G dalam MWCS 2021

 

“Redmi 9T menghadirkan sejumlah peningkatan dalam hal gaya, kamera, performa, dan pengalaman, untuk menjadi jawara yang baru untuk kelas entry-level. Sambutlah keluarga terbaru dari Geng Jawara,” kata Country Director Xiaomi Indonesia Alvin Tse.

 

Baca Juga : GM Pangkas Harga Chevrolet Bolt EV Terbaru

Naik kelas

Halaman :


Editor : JakaPermana