Tiga Tips Aman Belanja Produk Kreatif

Sudah bukan rahasia jika sektor pariwisata dan ekonomi kreatif berpotensi besar menjadi tulang punggung perekonomian Indonesia.

Tiga Tips Aman Belanja Produk Kreatif
istimewa

"Proyeksi pemulihan pariwisata ini akan bergantung sekali pada kasus COVID-19. Jika kita bisa single atau double digit (angka penularan kasus COVID-19) tentu akan sangat luar biasa sehingga akan membangun confidence to travel dari wisatawan," kata Menparekraf Sandiaga Uno, baru - baru ini.

Supaya tetap aman saat belanja produk kreatif buatan lokal, berikut hal yang sebaiknya dilakukan:

1. Belanja lewat e-commerce

Baca Juga : Dukung Penerapan Protokol Kesehatan, Grab Inisiasi Program Juara Kota di 10 Kota

Era digital memudahkan siapapun berinteraksi tanpa harus bertemu. Hal ini juga berlaku di ranah niaga.

E-commerce adalah solusi agar tetap menyenangkan dan aman ketika berbelanja produk kreatif lokal.

2. Patuhi protokol kesehatan

Di mana saja kita berada, tetap disiplin untuk menerapkan protokol kesehatan seperti memakai masker, menjaga jarak, dan mencuci tangan dengan sabun.


Editor : JakaPermana