PPDB 2023 di Kota Bandung, Kadisdik Bilang Tidak Ada Perbedaan Signifikan

Pelaksanaan penerimaan peserta didik baru atau PPDB 2023 di Kota Bandung dipastikan tidak terdapat perbedaan besar dengan tahun-tahun sebelumnya.

PPDB 2023 di Kota Bandung, Kadisdik Bilang Tidak Ada Perbedaan Signifikan
Kadisdik Kota Bandung Hikmat Ginanjar mengatakan, PPDB 2023 di Kota Bandung masih mengacu kepada Permendikbud Nomor 1 tahun 2021 dan Peraturan Wali Kota Bandung Nomor 57 tahun 2021. (yogo triastopo)

Hikmat menegaskan, hal wajar apabila adanya pernyataan dari pihak-pihak tertentu yang khawatir akan adanya kecurangan pada sistem zonasi. Karena apapun itu, buah pemikiran berbeda.

"Yang jelas pemerintah hadir, untuk memberikan yang terbaik kepada masyarakat. Kalau ada suara-suara soal PPDB 2023 di Kota Bandung, itu hal wajar. Itu hak mereka karena setiap orang memiliki pemikiran yang berbeda" tandasnya.*** (yogo triastopo)

Baca Juga : Buruh Perempuan Asal Cimahi Riska Prianti Raup Cuan hingga Puluhan Juta dari Budidaya Burung Puyuh

Halaman :


Editor : Doni Ramdhani