Bakal Hadir dengan Kamera Gahar, Inilah Bocoran Spesifikasi Samsung S24 Ultra
Inilah bocoran spesifikasi Samsung S24 Ultra yang semakin gahar di sisi kameranya.

INILAHKORAN.COM, Bandung - Samsung terus mengembangkan dari sisi kameranya, termasuk untuk S24 Ultra yang akan segera dirilis.
Menurut sebuat keterangan di Ice Universe, Samsung Galaxy S24 Ultra diperkirakan hadir dengan sensor baru 200MP.
Samsung akan membekali Galaxy S24 Ultra mendatang dengan sensor Samsung ISOCELL HP2SX 200MP.
Baca Juga : Termasuk Gunung Berapi yang Aktif di Indonesia, Ini Beberapa Info Penting Soal Gunung Dapi
Ini akan menjadi versi optimal dari sensor HP2 yang ditemukan pada Samsung Galaxy S23 Ultra tahun lalu.
Samsung Ultra yang akan datang akan menampilkan sensor Samsung ISOCELL HP2SX 200MP yang baru.
Menurut laporan terbaru, Samsung Galaxy S24 Ultra akan diluncurkan dengan SoC Snapdragon 8 Gen 3 di seluruh dunia.
Hanya Samsung Galaxy S24 Plus dan Galaxy S24 yang diperkirakan akan diluncurkan dengan Exynos 2400 dan Snapdragon 8 Gen 3, tergantung wilayahnya.
Halaman :