Disparbud Jabar Harap, Program Riksa Budaya Lestarikan Kebudayaan Lokal

Guna melestarikan kebudayaan lokal, Disparbud Jabar terus melakukan upaya salah satunya melalui program Riksa Budaya.

Disparbud Jabar Harap, Program Riksa Budaya Lestarikan Kebudayaan Lokal
Setelah sukses di Kabupaten Purwakarta, Disparbud Jabar kembali melanjutkan perhelatan Riksa Budaya di Alun-alun Lemahabang, Kabupaten Cirebon belum lama ini. (istimewa)

“Kalau dari Cirebon yang ditampilkan itu selain Burok ada Tarling Klasik, ada Tari Topeng, ada Genjring Rudat. Selain itu juga dari Kuningan masuk dengan Tari Bokor," tandasnya.*** (yuliantono)

Halaman :


Editor : Doni Ramdhani