KNPI Malaysia Rekomendasikan Platform Zakat Untuk Pekerja Migran

KNPI Malaysia rekomendasikan platform zakat yang khusus menjangkau pekerja migran Indonesia (PMI) hingga pelajar yang ada di Malaysia.

KNPI Malaysia Rekomendasikan Platform Zakat Untuk Pekerja Migran
KNPI Malaysa rekomendasikana platform zakat bagi pekerja migran. (antara)

Menurut dia, pengaktifan temus dari Malaysia juga akan membuka peluang baru peningkatan kapasitas mahasiswa Indonesia yang sedang menuntut ilmu di sana.

Anggota DPR RI Komisi VIII Lisda Hendrajoni mengatakan kehadirannya di Kuala Lumpur salah satunya memang untuk menyerap aspirasi dan saran, yang fokus pada bidang kerja komisinya, sekalipun itu bukan dari daerah pemilihannya. Komisi VIII DPR RI membidangi agama, sosial, kebencanaan, serta pemberdayaan perempuan dan perlindungan anak.

Politisi Partai Nasdem tersebut berharap ada banyak hal yang dapat dikerjasamakan dengan WNI di Malaysia, khususnya dengan KNPI dan pelajar Indonesia di Malaysia.

Baca Juga : PSSI Pertimbangkan Gelar TC Timnas U-16 di Luar Negeri

Ia juga mengatakan akan menyampaikan rekomendasi dan aspirasi yang telah diterimanya tersebut kepada kementerian atau badan terkait sekembalinya ke Tanah Air. (antara)

Halaman :


Editor : Ahmad Sayuti