Pelaksanaan Pemilu 2024, Garut Alokasikan Dana Rp154 Miliar 

Pemkab Garut mengalokasikan dana untuk penyelenggaraan Pemilihan Umum (Pemilu) tahun 2024 sebesar Rp154 miliar.

Pelaksanaan Pemilu 2024, Garut Alokasikan Dana Rp154 Miliar 


Dia menyebutkan, tahapan pelaksanaan Pemilu 2024 sendiri sudah dimulai. Dari penetapan partai politik hingga daftar pemilih tetap, sudah dilalui.
"Daftar Pemilih Tetap kita jumlahnya luar biasa ya, yang tersebar di 8.000 tempat pemungutan suara," katanya.


Pada Pemilu 2024 (Pemilu Legislatif), ada sebanyak 58 bakal calon anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) dan 800 bakal calon anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Garut bersaing memperebutkan sebanyak 50 kursi.(zainulmukhtar)

Baca Juga : Tak Lagi Jadi Gubernur Jabar, Ridwan Kamil Pilih Habiskan Waktu Bareng Sang Putri ke Yogyakarta

Halaman :


Editor : JakaPermana