Dedie Nilai Kinerja Direksi Perumda Pasar Pakuan Jaya Terbukti Lebih Baik

Wakil Wali Kota Bogor Dedie A Rachim menilai, jajaran direksi Perumda Pasar Pakuan Jaya mampu membuktikan pengelolaan pasar jauh lebih baik. 

Dedie Nilai Kinerja Direksi Perumda Pasar Pakuan Jaya Terbukti Lebih Baik
Hal itu diungkapkan saat menghadiri perayaan HUT ke-14 Perumda Pasar Pakuan Jaya digelar di Blok F Pasar Kebon Kembang, Kecamatan Bogor Tengah, Senin 17 Juli 2023. (istimewa)

Sementara itu, Direktur Utama Perumda Pasar Pakuan Jaya Muzakkir berharap di sisa akhir masa periodenya, pihaknya mampu memaksimalkan kinerja, serta memaksimalkan target revitalisasi pasar-pasar. 

"Masih ada enam bulan yang akan kami maksimalkan dan kami tingkatkan revitalisasinya. Misalkan pasar merdeka sedang kami upayakan beauty contes dalam bulan ini. Kemudian Pasar Jambu Dua, pasar Sukasari, Pamoyanan dan Pasar Tanah Baru sudah berjalan," tuturnya.

"Untuk yang on progres kami upayakan tahun ini tetap berjalan. Contohnya plaza Bogor yang persiapan beauty Contes paling telat pada Agustus. Nantinya beauty Contes ini akan di gabungkan dengan pembongkaran. Jadi bisa menghemat waktu 3 bulan. Dan pemenangnya pun satu perusahaan," sebutnya.*** (rizki mauludi)

Baca Juga : Bima Resmikan Tampilan Halte Baru Biskita, Hasil Kerjasama dengan Gojek

Halaman :


Editor : Doni Ramdhani