DPR Gelar Uji Kelayakan dan Kepatutan Calon Komite BPH Migas

Komisi VII DPR, Senin (28/6), menggelar uji kelayakan dan kepatuhan (fit and proper test) calon pimpinan dan anggota komite Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) untuk masa jabatan 2021-2025.

DPR Gelar Uji Kelayakan dan Kepatutan Calon Komite BPH Migas

Hingga Senin siang ini baru tiga nama yang telah diuji oleh Komisi VII DPR RI, yakni Abdul Halim, Adi Purwanto, dan Agus Maulana.

Sejumlah pertanyaan yang disampaikan dewan dalam rapat fit and proper test tersebut antara lain strategi mengatasi kelangkaan bahan bakar di sejumlah wilayah, optimalisasi potensi migas, hingga BBM ramah lingkungan.

Baca Juga : Menkes Pastikan Anggaran Penanganan Covid-19 Tersedia

Halaman :


Editor : Bsafaat