Hati-hati Jika Berkata, "Ah Itu Kan Cuma Sunah!

"Siapa yang terus menerus meninggalkan sunnah, maka itu kekurangan dalam agamanya. Jika ia meninggalkannya karena meremehkan dan tidak suka. Maka itu kefasikan."

Hati-hati Jika Berkata, "Ah Itu Kan Cuma Sunah!

Nabi shallallahu alaihi wasallam bersabda:

"Senantiasa manusia di atas kebaikan selama mereka bersegera berbuka puasa." (HR Bukhari dan Muslim).

Bagi kita penuntut ilmu. Mari hiasi hari hari dengan sunnah. Meraih cinta Allah. Dia berfirman dalam hadits qudsi:

Baca Juga : Contoh Safar yang Berbuah Nilai Ibadah

"Senantiasa hambaKu bertaqarrub (mendekatkan diri) kepada-Ku dengan ibadah yang sunnah hingga Aku mencintainya."

Untuk inilah kita berlomba. Barakallahu fikum, semoga bermanfaat.

[Ustdz Abu Yahya Badrusalam, Lc]

Halaman :


Editor : Bsafaat