Kesiapan Stadion Menjadi Sorotan Kesuksesan Piala Dunia U-17 2023 di Indonesia

Piala Dunia U-17 2023 yang tengah berlangsung di Indonesia bisa dikatakan sukses. Salah satunya adalah kesiapan Stadion. 

Kesiapan Stadion Menjadi Sorotan Kesuksesan Piala Dunia U-17 2023 di Indonesia
Mulai dari Jakarta International Stadium (JIS), Stadion Gelora Bung Tomo (GBT) Surabaya, Stadion Si Jalak Harupat (SJH), Kabupaten Bandung dan Stadion Manahan Solo sebagai venue utama Piala Dunia U-17 2023 menunjukan kesiapannya. (muhammad ginanjar)

“Datra memiliki keyakinan dapat mempersatukan banyak orang, mendorong nilai hidup sehat, menciptakan kenangan antar generasi & lintas sosial melalui fasilitas olahraga, seperti sepak bola, yang sanggup memadai.” tambahnya.

Dengan sejarah proyek-proyek besar lainnya, seperti Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Indonesia Arena, Stadion Lukas Enembe, Banten International Stadium dan banyak lagi. Datra terus mengukuhkan posisinya sebagai pionir dalam industri sarana dan prasarana olahraga di Indonesia.

Semua mata kini tertuju pada 4 stadion venue FIFA World Cup 2023 Indonesia. Lambang kemajuan dan dedikasi bangsa, yang menjanjikan tidak hanya pertandingan menarik, namun juga pengalaman yang tak terlupakan bagi para pengunjung.*** (muhammad ginanjar)

Baca Juga : Teddy Tjahjono Yakin Asnawi Mangkualam Tidak Akan ke Persib Bandung

Halaman :


Editor : Doni Ramdhani