Cara Membuat Shaf Baru Saat Sholat Berjamaah, Buya Yahya: Supaya Tidak Sendirian

menurut Buya umat muslim sering melakukan kesalahan saat memulai shaf baru untuk sholat masbuk. Begini cara membuat shaf barunya

Cara Membuat Shaf Baru Saat Sholat Berjamaah, Buya Yahya: Supaya Tidak Sendirian
Cara Membuat Shaf Baru Saat Sholat Berjamaah, Buya Yahya: Supaya Tidak Sendirian

Tapi yang benar adalah memulai shaf dari tengah lalu diisi dari kanan dan kiri, hingga seterusnya seperti itu.

Baca Juga: Festival Kopi Tanah Air Akrabkan Kader PDIP se-Indonesia

Lalu supaya tidak sendirian, tarik satu makmum di shaf depan dengan syarat shaf tersebut berisi makmum lebih dari 2 orang.

Memulai dari kanan itu yang salah. Apalagi jika dimulai dari kiri, menurut Buya itu salah besar.

“Masbuk dalam sholat langsung saja ikuti gerakan imam,” lanjutnya.

Baca Juga: BTS dan Joe Biden Bakal Bertemu, Ini yang Mereka Bahas

Setelah memulai shaf sholat dari tengah, hendaknya makmum langsung mengikuti gerakan imam saat sholat.


Editor : inilahkoran