Dishub Bekasi Petakan Potensi Kemacetan di Jalur Pantura

Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Bekasi  memetakan potensi kemacetan di ruas jalan arteri atau jalur Pantai Utara (Pantura) wilayah setempat selama arus mudik dan balik lebaran 2019. 

Dishub Bekasi Petakan Potensi Kemacetan di Jalur Pantura
Ilustrasi/Net

Yana berharap agar instansi terkait bisa menangani persoalan tersebut, sehingga potensi gangguan jalan di jalur mudik bisa ditekan seminimal mungkin.

"Kita harap bisa segera ditangani karena prediksi kita puncak arus mudik di Kabupaten Bekasi terjadi pada H-3 atau 2 Juni dan arus balik H+3 atau 8 Juni," tandas dia.(Antara)
 

Halaman :


Editor : Bsafaat