Harga Beras Naik, Kadisperindag Jabar Harap Pelaku Usaha Pikirkan Masyarakat

Selama kurun waktu dua bulan terakhir, harga beras di pasaran tak jua menunjukkan tanda-tanda untuk kembali normal sedia kala.

Harga Beras Naik, Kadisperindag Jabar Harap Pelaku Usaha Pikirkan Masyarakat

Sedangkan Siti, selaku masyarakat berharap ada langkah strategis yang dapat dilakukan pemerintah dalam normalisasi harga bahan kebutuhan pokok. Sebab menurutnya, dengan adanya kenaikan beras turut memengaruhi komoditas lain dan akhirnya memberatkan masyarakat.

“Beras melonjak terus, semua bahan naik terus. Sekarang Rp13 ribu, kemarin Rp12 ribu. Mudah-mudahan pemerintah ada hati untuk menurunkan sembako. Tidak semua (masyarakat) usahanya baik, kasihan orang yang tidak mampu,” tandasnya. (Yuliantono)

Halaman :


Editor : Ahmad Sayuti