Perumda Air Minum Tirta Wibawa Mukti KBB Menghentikan Kerja Sama dengan Perusahaan Ini Lantaran Tak Kunjung Untung

Perumda Air Minum Tirta Wibawa Mukti KBB menghentikan kerja sama pengelolaan air bersih dengan PT N-Three yang bersumber dari SPAM Cibanteng di Kecamatan Cikalongwetan lantaran dinilai tak menguntungkan.

Perumda Air Minum Tirta Wibawa Mukti KBB Menghentikan Kerja Sama dengan Perusahaan Ini Lantaran Tak Kunjung Untung
Direktur Perumda Air Minum Tirta KBB Wibawa Mukti Dedy Hermansyah mengatakan, perusahaannya menghentikan kerja sama dengan PT N-Three. (agus satia negara)

Meski begitu, pihaknya menyadari DPRD pasti balik mempertanyakan penyertaaan modal sebelumnya lantaran tak ada kontribusi bagi pemerintah daerah. 

"Dengan dibentuknya pansus akan membuat persoalan ini terang benderang. Kan, direksi sebelumnya bisa dimintai penjelasan," pungkasnya.*** (agus satia negara)

Baca Juga : Dukung Fornas VII Jabar 2023, PLN UID Jabar Siapkan Listrik Tanpa Kedip dan Sediakan Green Energy

Halaman :


Editor : Doni Ramdhani