Posting Foto Anak di Medsos Bisa Menimbulkan Penyakit ‘Ain? Buya Yahya: Ini Pengertiannya

Buya Yahya menjelaskan pengertian ‘Ain bahwa ‘ain sendiri dalam bahasa arab diambil dari kata “ainun” atau mata.

Posting Foto Anak di Medsos Bisa Menimbulkan Penyakit ‘Ain? Buya Yahya: Ini Pengertiannya
Posting Foto Anak di Medsos Bisa Menimbulkan Penyakit ‘Ain? Buya Yahya: Ini Pengertiannya

Sedangkan ‘Ain itu adalah satu akibat dari penglihatan mata yang merasa kagum atas kecantikan atau ketampanan seseorang.

Namun menjadi negatif maknanya karena sifat ‘Ain ini selain kagum ternyata juga dibarengi hasrat yang buruk.

Baca Juga: Masih Belum Ditemukan, Instagram Emmeril Kahn Mumtadz Banjir Doa Netizen

“Maka seseorang dengan sifat ‘Ain ketika memuji orang lain akan mendoakan keburukan,” tambahnya.

Sifat ‘ain ini bisa dihindari dengan menjaga segala sesuatu yang berhubungan langsung pada anak di media sosial.

Kurangi postingan anak di media sosial yang bisa menimbulkan penyakit atau sifat ‘ain tersebut, menurut Buya Yahya.***(Lia Kamilah)

Halaman :


Editor : inilahkoran