PT Amerta Indah Otsuka Gulirkan Otsuka Blue Planet untuk Mengurangi Sampah Plastik 

Otsuka Blue Planet diinisiasi PT Amerta Indah Otsuka untuk mengurangi sampah plastik. Corporate Communication Manager PT Amerta Indah Otsuka Laibun Sobri mengatakan, program tersebut merupakan komitmen memberikan edukasi kepada masyarakat.

PT Amerta Indah Otsuka Gulirkan Otsuka Blue Planet untuk Mengurangi Sampah Plastik 
Dalam program Otsuka Blue Planet yang diinisiasi PT Amerta Indah Otsuka tersebut demi meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya menjaga lingkungan dan mengurangi sampah plastik dengan memfokuskan kegiatannya kepada tiga sektor penting yaitu Otsuka Eco Village, Otsuka Blue School, dan Otsuka Eco Bottle. (istimewa)

Sementara itu, Kepala Badan Penyuluhan & Pengembangan SDM KLHK Ade Palguna menyadari untuk mengurangi sampah plastik sangat dipengaruhi upaya dan kontribusi positif dari masyarakat serta sektor lainnya seperti pihak swasta. 

"Untuk inisiasi ini, kami sangat mengapresiasi PT Amerta Indah Otsuka yang berupaya untuk melakukan pembinaan bagi sekolah dan masyarakat dalam mengelola lingkungan hidup melalui Otsuka Blue Planet,” ujarnya. ***

Baca Juga : Mahasiswa UIN Bandung Berdamai Dengan Pelaku Pengeroyokan

Halaman :


Editor : Doni Ramdhani