Termasuk di Jawa Barat, Pelaku Parekraf Terdampak Pandemi Bakal Dapat Kucuran 2,4 Triliun

Termasuk di Jawa Barat, Pelaku Parekraf Terdampak Pandemi Bakal Dapat Kucuran 2,4 Triliun
istimewa

INILAH, Bandung-Pelaku sektor pariwisata dan ekonomi kreatif yang terdampak pandemi Covid-19 akan mendapat bantuan dana hibah dari Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) sebesar 2,4 triliun. Termasuk di Jawa Barat, di mana dampak pandemi sangat terasa bagi para pelaku parekraf.

 

 

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno mengatakan, pihaknya telah berkoodinasi dengan Kementerian Keuangan mengenai dana bantuan tersebut 

 

 

Baca Juga : Sidak Jelang Idul Adha, Pak Uu Apresiasi Pasar Hewan Kurban di Cimahi

"Target sementara hasil diskusi dengan Kementerian Keuangan, kita akan mengutilisasi dana yang teralokasi sebesar Rp 2,4 triliun dan harapannya ini bisa tereksekusi," ujar Sandiaga di Sekolah Tinggi Pariwisata (STP) Bandung, Jl Setiabudi, Kota Bandung, Sabtu (19/7/2021).

Halaman :


Editor : JakaPermana