Diguyur Hujan Sejak Siang, Tiga Bencana Alam Terjang KBB dalam Sehari

Sejumlah wilayah di Kabupaten Bandung Barat (KBB) kembali diterjang bencana usai diguyur hujan dengan intensitas tinggi sejak siang hari pada Jumat 26 April 2024.

Diguyur Hujan Sejak Siang, Tiga Bencana Alam Terjang KBB dalam Sehari
Sejumlah wilayah di Kabupaten Bandung Barat (KBB) kembali diterjang bencana usai diguyur hujan dengan intensitas tinggi sejak siang hari pada Jumat 26 April 2024./istimewa

"Sempat tertutup pohon, tapi langsung dievakuasi. Tapi, kita utamakan memotong dulu pohon tumbang supaya akses bisa dilewati baru. Lalu, kita evakuasi material longsornya yang menutup sebagian badan jalan," terangnya.

Sementara itu, untuk evakuasi material longsor berupa tanah merah dari tebing di tepi jalan raya itu dilakukan dengan penyemprotan oleh petugas Pemadam Kebakaran (Damkar) Bandung Barat. 

"Untuk pohon tumbang sudah dievakuasi semua, sekarang tinggal material longsor (tanah). Disemprot petugas Damkar, sekarang sedang mengisi air," ujarnya.

Baca Juga : Tiga Orang Tertemper KA Serayu di Cikupdapateuh, Daop 2 Bandung: 1 Tewas, 2 Selamat

"Jalan bisa dilalui sebagian, tapi kalau penyemprotan ditutup dulu sepenuhnya," tandasnya.*** (agus satia negara)

Halaman :


Editor : JakaPermana