Bawaslu Jabar Gelar Apel Siaga Jelang Tahapan Kampanye Pemilu 2024

Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Provinsi Jawa Barat bersama kabupaten/kota, serta partai politik menggelar apel kesiapsiagaan di halaman Gedung Sate, Kota Bandung, Kamis 23 November 2023.

Bawaslu Jabar Gelar Apel Siaga Jelang Tahapan Kampanye Pemilu 2024
Ketua Bawaslu Jabar Zacky Muhammad Zam Zam

"Hari ini indeks demokrasi Jawa Barat naik terus. Sekarang peringkat ke lima di Indonesia dari 38 provinsi. Artinya demokrasi sudah semakin baik. Anggaran juga semua sudah siap. Seluruh kabupaten/kota, NPHD sudah ditandatangani baik KPU maupun Bawaslu. Bawaslu (Jabar) sekitar Rp300 miliar untuk provinsi," ucapnya.

Tidak hanya itu, Dedi mengklaim persentase keamanan Jawa Barat pun sudah semakin baik, dimana kini sudah 87,6 persen. Ini membuktikan meski penduduk Jabar terbesar di Indonesia, namun keamanan terjamin. (Yuliantono)

Halaman :


Editor : Ahmad Sayuti