Pengembangan Pariwisata Ciayumajakuning dan Jabar Selatan Jadi Target Pemprov Jabar Tahun Ini

Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Provinsi Jawa Barat Benny Bachtiar membeberkan, pengembangan pariwisata Ciayumajakuning dan Jabar Selatan menjadi fokus pemerintah provinsi pada 2023 ini.

Pengembangan Pariwisata Ciayumajakuning dan Jabar Selatan Jadi Target Pemprov Jabar Tahun Ini
Menggandeng pemerintahan kota/kabupaten, Benny menyebutkan diharapkan dapat mengakselerasi pengembangan pariwisata Ciayumajakuning dan Jabar Selatan. Salah satunya dengan mengedukasi masyarakat untuk membangun hospitality atau keramahtamahan, supaya menjadi daya tarik. Sedang Pemprov Jabar melalui Disparbud membangun konsep pariwisata yang akan ditonjolkan. (ilustrasi/net)

“Selain kolaborasi ini, juga peran serta masyarakat. Kalau dari pemerintah sudah dibangun, tetapi masyarakat tidak mau memelihara dan akhirnya rusak, jadi sia-sia juga. Jadi bagaimana kerjasama ini harus dilakukan, karena kalau terjaga otomatis akan menjadi daya tarik tersendiri bagi wisatawan. Selain kita juga melakukan promosi, untuk pengembangannya,” tutupnya.*** (yuliantono)

Halaman :


Editor : Doni Ramdhani