Momentum HUT ke-77 RI di KBB Terasa Berbeda, Rismanto Ungkap Rasa Syukur 

Momentum peringatan HUTke-77 RI di KBB dirasa sangat berbeda, bahkan syarat akan makna. Meski masih dalam suasana pandemi Covid-19, namun perayaan HUT ke-77 RI dilaksanakan secara terbuka tanpa harus ada pembatasan jarak lantaran tren kasus Covid-19 di KBB tengah melandai.

Momentum HUT ke-77 RI di KBB Terasa Berbeda, Rismanto Ungkap Rasa Syukur 
Meski masih dalam suasana pandemi Covid-19, namun perayaan HUT ke-77 RI dilaksanakan secara terbuka tanpa harus ada pembatasan jarak lantaran tren kasus Covid-19 di KBB tengah melandai. (istimewa)

Kendati demikian, jelas dia, pihaknya bakal terus berjuang untuk memaksimalkan potensi yang ada melalui momentum Hari Kemerdekaan RI ke-77.

"Melalui momentum Hari Kemerdekaan ke-77 RI ini saya mengajak generasi muda, khususnya di KBB untuk berkontribusi membangun KBB," jelasnya.*** (adv)

Baca Juga : Sebelum Ajay Kembali Ditangkap KPK, Ketua DPRD Sebut Sempat Ada Pemeriksaan Pejabat Struktural Pemkot Cimahi

Halaman :


Editor : Doni Ramdhani