Kantin Kabita, Buat Kulineran dan Kongkow Lebih Nyaman di Balai Kota Bogor 

Wali Kota Bogor Bima Arya meresmikan Kantin Kabita Balai Kota, Kecamatan Bogor Tengah pada Senin 8 Januari 2024. Kantin yang direnovasi oleh pihak ketiga dengan sistem Corporate Social Responsibility (CSR) membuat pegawai dilingkungan Balai Kota Bogor atau sekitar nya nyaman untuk mencicipi kuliner ramah kantong atau untuk kongkow.

Kantin Kabita, Buat Kulineran dan Kongkow Lebih Nyaman di Balai Kota Bogor 
Wali Kota Bogor Bima Arya meresmikan Kantin Kabita Balai Kota, Kecamatan Bogor Tengah pada Senin 8 Januari 2024. Kantin yang direnovasi oleh pihak ketiga dengan sistem Corporate Social Responsibility (CSR) membuat pegawai dilingkungan Balai Kota Bogor atau sekitar nya nyaman untuk mencicipi kuliner ramah kantong atau untuk kongkow.

"Salah satunya Kemuning Gading yang akan direnovasi. Agar, komplek Balai Kota ini semakin rapih. Secara bertahap juga menjemput, masa di mana Balai Kota akan berpindah ke Bogor Timur," tuturnya.

Bima membeberkan, konsep awal kantin ini hanya memiliki 10 tentant yang berjualan, setelah renovasi saat ini setidaknya ada 15 tenant dan kafe yang bisa ditampung.

"Sekarang lebih nyaman bahkan marketnya bukan ASN balai kota saja tapi perkantoran sebelah. Lalu, ada sekolah juga serta pengunjung perpustakaan," pungkasnya.*** (Rizki Mauludi)

Baca Juga : Usai Lantik Teddi Kurniawan, Asmawa Tosepu Open Bidding Jabatan Dirops BUMD Terbaik di Kabupaten Bogor

Halaman :


Editor : JakaPermana