Daftar Smartphone yang Bisa Cicipi Android Q

Sistem operasi Android Q sudah resmi diperkenalkan di ajang tahunan Google I/O yang digelar di Shoreline Amphitheater, Mountain View, California, AS..

Daftar Smartphone yang Bisa Cicipi Android Q
Sistem operasi Android Q sudah resmi diperkenalkan di ajang tahunan Google I/O yang digelar di Shoreline Amphitheater, Mountain View, California, AS../net

INILAH, Bandung- Sistem operasi Android Q sudah resmi diperkenalkan di ajang tahunan Google I/O yang digelar di Shoreline Amphitheater, Mountain View, California, AS..

Meski masih dalam tahap beta, Google telah memastikan smartphone apa saja yang akan kebagian Android Q hingga akhir tahun ini.

Setidaknya ada 21 smartphone yang akan kebagian sistem operasi mobil teranyar ini hingga akhir 2019. Keseluruh smartphone tersebut berasal dari 13 merek berbeda.

Android Q hadir dengan membawa sejumlah fitur baru, di antaranya dukungan layar lipat dan jaringan 5G. Selain itu ada juga fitur Dark Theme, Live Caption, Smart Reply, Privacy Setting baru, Focus Mode, Force Touch, dan Parental Control. (inilah.com)

Berikut daftar 21 smartphone yang akan kebagian Android Q hingga akhir tahun ini:

- Google Pixel
- Google Pixel XL
- Google Pixel 2
- Google Pixel 2 XL
- Google Pixel 3
- Google Pixel 3 XL
- ASUS ZenFone 5z
- OnePlus 6T
- Xiaomi Mi 9
- Xiaomi Mi Mix 3 5G
- Nokia 8.1
- LG G8
- Essential Phone
- Huawei Mate 20 Pro
- Sony Xperia XZ3
- OPPO Reno
- Tecno Spark 3 Pro
- Realme 3 Pro
- Vivo X27
- Vivo NEX S
- Vivo NEX A.


Editor : JakaPermana

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita inliahkoran.id WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaGNP8EKrWR5pVfYAU1C
Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.