Baru 45 Persen Nakes di Cianjur Jalani Vaksinasi Covid-19

Gugus tugas COVID-19 Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, mencatat hingga saat ini baru 3.000 orang tenaga kesehatan yang sudah mendapatkan vaksinasi COVID-19 atau 45 persen dari 6.500 tenaga kesehatan yang tercatat di Dinas Kesehatan Kabupaten Cianjur karena terkendala nama tenaga kesehatan yang tidak muncul di data aplikasi Pcare BPJS.

Baru 45 Persen Nakes di Cianjur Jalani Vaksinasi Covid-19

"Harapan kita pemberian vaksin tahap I dapat selesai secepatnta sebelum melangkah ke tahap II dan III yang saat ini, datanya sudah mulai masuk, yakni tahap dua dan tiga akan diberikan untuk mereka yang memberikan pelayanan pada masyarakat langsung seperti pegawai di Pemkab Cianjur, dilanjutkan anggota TNI/Polri," katanya.

Halaman :


Editor : Bsafaat

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita inliahkoran.id WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaGNP8EKrWR5pVfYAU1C
Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.