Disbudpar Kota Bandung Pastikan Bangunan Cagar Budaya Tidak Terpengaruh Pembangunan Fly Over

Pemkot Bandung memastikan bangunan cagar budaya di kawasan kantor Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) tidak terpengaruh pembangunan fly over dan jembatan penyeberangan orang (JPO) Ciroyom.

Disbudpar Kota Bandung Pastikan Bangunan Cagar Budaya Tidak Terpengaruh Pembangunan Fly Over
Fungsi bangunan cagar budaya tidak akan terpengaruh apapun dan bisa digunakan meski ada proses pembangunan fly over Ciroyom. (istimewa)

"Tentu dampaknya ada (dari konteks ruang). Namun secara teknis sudah dibicarakan sehingga selain tidak mengganggu aspek cagar budayanya, juga tidak mengganggu juga kinerja kita," kata Gin Gin Ginanjar.

Sebagai informasi, fly over dan JPO Ciroyom ditargetkan selesai pada Desember 2023. Sehingga pada awal 2024, masyarakat Kota Bandung dapat merasakan manfaatnya. Kehadiran fly over dan JPO ini bisa memudahkan operasional feeder Kereta Cepat Jakarta Bandung (KCJB). (yogo triastopo)

Baca Juga : Antisipasi Kecelakaan Saat Nataru, Polisi Bakal Pantau Kendaraan Besar Dengan Kondisi Begini

Halaman :


Editor : Doni Ramdhani