Tentukan Masa Depan Bangsa Lima Tahun ke Depan, Ketua KPU Cimahi Ajak Warga Datang ke KPU 14 Februari 2024

Ketua KPU Kota Cimahi Anzhar Ishal Afryand mengajak seluruh warga Kota Cimahi yang sudah memiliki hak pilih untuk datang ke Tempat Pemungutan Suara (TPS) pada 14 Februari 2024.

Tentukan Masa Depan Bangsa Lima Tahun ke Depan, Ketua KPU Cimahi Ajak Warga Datang ke KPU 14 Februari 2024
KPU Kota Cimahi menilai, partisipasi masyarakat Kota Cimahi dalam Pemilu 2024 sangat penting lantaran satu suara masyarakat Kota Cimahi bakal berdampak besar dalam menentukan masa depan bangsa dan negara selama lima tahun ke depan. (istimewa)

Kendati begitu, Anzhar pun menyayangkan lantaran hal itu sudah ada dalam aturan di mana apabila tidak mengurus administrasi pindah memilih yang bersangkutan harus memilih di DPT asalnya.

"Mau tidak mau harus pulang ke kampung halamannya. Kecuali, bagi mereka yang mengurus pindah memilih baru bisa mencoblos di Cimahi," tandasnya. (adv)

Baca Juga : Punya Cara Tersendiri, Begini Strategi Panwascam Cimahi Tengah Tertibkan APK di Masa Tenang

Halaman :


Editor : Doni Ramdhani

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita inliahkoran.id WhatsApp Channel : https://whatsapp.com/channel/0029VaGNP8EKrWR5pVfYAU1C
Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.